Design Kemasan UKM Tidak Menarik, Buruk Akibatnya Lho

Kelemahan Design Kemasan UKM

Oke jika kita saat ini bicara mengenai Design Kemasan UKM, maka hal yang pertama kali terbersit di dalam pikiran kita adalah kemasan yang kurang menarik. Hal itu tentunya memang tidak bisa di tampik, karena memang usaha berbasis UKM lebih mengedepankan Mutu dan Kualitas ketimbang Tampilan. Hal ini bisa dibilang sebenarnya cukup berbahaya dan menjadi pisau bermata dua untuk pengusaha UKM itu sendiri. Kita harus mengakui kekuatan packaging / kemasan modern saat ini mempunyai peran yang sangat vital.

plastik kemasan banner

Kemasan adalah salah satu senjata paling efektif dan manjur untuk menjaring impresi calon pelanggan terhadap produk yang di tawarkan. Ya dengan impresi positif tentunya konsumen akan tanpa ragu untuk membeli produk yang ia butuhkan. Hal seperti inilah yang harusnya di pikirkan untuk para pengusaha UKM lokal dan rumahan. Kemasan memang merupakan hal yang sepele untuk di kembangkan, tetapi dengan kreatifitas dan inovasi..maka bukan tidak mungkin kita akan mendapatkan benefit yang ada di dalamnya.

Kemasan sendiri dewasa ini mempunyai arti dan peran penting selain hanya untuk melindungi isi kemasna itu sendiri. Di tangan orang-orang kreatif dan inovatif, model kemasan bisa di sulap menjadi amunisi baru untuk berjualan. Zaman sekarang yang namanya kemasan haruslah bisa mempresentasikan isi dari kemasan di dalamnya. Beragam informasi penting seputar isi, bahan, hingga tampilan fisik harus dapat di tampilkan secara utuh dan komprehensif.

Calon konsumen berhak tahu apa yang kita tawarkan dan apa yang membedakan produk kita dengan produk competitor. Penyampaian Bahasa marketing yang lugas dan tepat serta di dukung dengan desain kemasan yang menarik..tentunya akan menjadi senjata marketing yang ampuh untuk memikat minat pembeli.

Nah disinilah titik lemah dari Kemasan UKM Murah yang selama ini di temui. Pada kemasan UKM, calon konsumen cenderung tidak memiliki impresi awal yang baik dan positif. Kebanyakan dari pelaku industri UKM mengemas produk yang mereka jual apa adanya. Minim kreatifitas, design cenderung membosankan hingga informasi produk yang kurang eksplisit, menjadi salah satu alasan mengapa produk UKM lokal sulit sekali bersaing dengan produk import yang di jual lebih mahal sekalipun.

Memang tidak bisa di bantah, kesulitan awal dalam melakoni bisnis UKM adalah soal dana / modal yang terbatas. Para pelaku industri UKM harus berjibaku dengan hitung-hitungan bisnis yang cukup kompleks. Yang pada akhirnya memasung kreatifitas dalam mendesain kemasan makanan ringan yang menarik informative, inovatif dan unik.

Ada baiknya menyisihkan sedikit buget untuk mengembangkan desain kemasan snack unik yang baik namun tanpa meninggalkan estetika dan bahasa marketing yang tepat. Oke semoga berguna

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:518 Stack trace: #0 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(518): implode(Array, '|') #1 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(311): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenHex('@keyframes aspA...') #2 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute(NULL) #3 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(174): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(128): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->minify('/home/dev2wira/...') #5 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(66): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->replace_url('https://dev2.wi...') #6 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-abstract-minify-subscriber.php(85): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->optimize('<!DOCTYPE html>...') #7 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-css-subscriber.php(44): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_Subscriber->optimize('<!DOCTYPE html>...') #8 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_CSS_Subscriber->process('<!DOCTYPE html>...') #9 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters('<!DOCTYPE html>...', Array) #10 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/front/process.php(417): apply_filters('rocket_buffer', '<!DOCTYPE html>...') #11 [internal function]: do_rocket_callback('<!DOCTYPE html>...', 9) #12 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #13 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all('') #14 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters(NULL, Array) #15 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action(Array) #16 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action('shutdown') #17 [internal function]: shutdown_action_hook() #18 {main} thrown in /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 518