Kenali Komponen Mesin Spinner Anda Lebih Dekat

Mengenal Komponen Mesin spinner

Nah, bagi anda yang hobi memasak anda bisa mencoba mencari solusi paling gampang meniriskan minyak yang pasti banyak menyatu dalam aneka goreng-gorengan adalah mesin spiner jawabannya. Mesin ini dibilang mesin pemeras minyak yang sederhana cara kerjanya dan sangat efisien dalam penggunaanya. Mesin ini biasa diguanakan untuk meniriskan ankean gorengan, abon ikan/sapi, kerupuk, kripik buah dan macam-macam jenis olahan gorengan lainnya. Bahkan tak jarang banyak orang/pengusaha bisnis kuliner mengunakannya dalam proses sari buah untuk memisahkan sari buah dari ampasnya. Maka dari itu mesin spiner ini merupakan mesin yang cukup serbaguna.

Mesindo Mesin spinner

Kali ini mari kita sedikit lebih mengenal mesin nya seperti apa Komponen Mesin spinner itu, dan apa saja komponen-komponen yang ada di mesin spiner itu, berikut kita bahas :

  • Keranjang/basket

Sering juga disebut keranjang kassa karena permukaan nya yang berlubang-lubang kecil. Inilah bagian terpenting dalamdi mesin spiner yang harus anda ketahui. Keranjang atau basket ini menapung aneka makanan hingga potongan terkecil untuk di tiriskan, ukurannya pun beragam sesuai dengan kebutuhan anda.

  • Dinamo Listrik

Motor listrik atau yang biasa di sebut dinamo listrik adalah alat bantu kerja yang di gerakkan oleh tenaga listrik. Dinamo ini yang membantu perputaran poros engkolnya dan dengan ini keranjang /basket berputar yang di hubungkan dengan Vbelt atau karet.

  • Bodi Spiner

Bodi disini merupakan permukaan luar yang menutupi basket/keranjang, biasanya terbuat dari stainless steel tahan karat. Berbentuk seperti tabung dan mempunyai poros bagian tengah sebagi penghubung dengan penghubung dengan basket. Porosnya digerakkan dengan Vbelt yang dihubungkan langsung ke rotary/motor listrik.

  • Poros Rotary

Bagian ini merupakan salah satu bagian penggerak basket agar bisa berputar secara konstan pada putara 2500-3000rpm.

  • Vbelt

Yang menghubungkan antara motor listrik dengan basket/poros tube agar bisa membuat basket berputar menurut putaran mesin listrik

Prinsip kerja Komponen Mesin spinner ini sebenarnya sangat sederhana layaknya seperti pengering pakaian pada mesin cuci. Hanya saja obyek yang di keringkan adalah makanan dengan proses goreng atau minyak. Disini spiner juga tidak mengeluarkan limbah air cucian seperti mesin cuci, tetapi spiner meniriskan minyak hasil pengeringan dari dalam tube/bodi. Nah jika anda mencari mesin ini di Toko Mesin, anda bisa memilihnya dengan aneka ukuran yang berbeda, dari ukuran 1.5kg, 3.5kg, 5kg, 10kg dan 25kg. Tentunya bagi para pelaku bisnis, mesin ini wajib punya dan sangat membantu dan juga sangat efisien dalam membantu produksi.

(dn)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


Fatal error: Uncaught TypeError: implode(): Argument #2 ($array) must be of type ?array, string given in /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php:518 Stack trace: #0 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(518): implode(Array, '|') #1 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php(311): MatthiasMullie\Minify\CSS->shortenHex('@keyframes aspA...') #2 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/Minify.php(111): MatthiasMullie\Minify\CSS->execute(NULL) #3 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(174): MatthiasMullie\Minify\Minify->minify() #4 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(128): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->minify('/home/dev2wira/...') #5 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/optimization/CSS/class-minify.php(66): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->replace_url('https://dev2.wi...') #6 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-abstract-minify-subscriber.php(85): WP_Rocket\Optimization\CSS\Minify->optimize('<!DOCTYPE html>...') #7 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/classes/subscriber/Optimization/class-minify-css-subscriber.php(44): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_Subscriber->optimize('<!DOCTYPE html>...') #8 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): WP_Rocket\Subscriber\Optimization\Minify_CSS_Subscriber->process('<!DOCTYPE html>...') #9 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/plugin.php(205): WP_Hook->apply_filters('<!DOCTYPE html>...', Array) #10 /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/inc/front/process.php(417): apply_filters('rocket_buffer', '<!DOCTYPE html>...') #11 [internal function]: do_rocket_callback('<!DOCTYPE html>...', 9) #12 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/functions.php(5420): ob_end_flush() #13 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(324): wp_ob_end_flush_all('') #14 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/class-wp-hook.php(348): WP_Hook->apply_filters(NULL, Array) #15 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/plugin.php(517): WP_Hook->do_action(Array) #16 /home/dev2wira/public_html/wp-includes/load.php(1270): do_action('shutdown') #17 [internal function]: shutdown_action_hook() #18 {main} thrown in /home/dev2wira/public_html/wp-content/plugins/wp-rocket/vendor/matthiasmullie/minify/src/CSS.php on line 518